KETUA POKER

Rabu, 24 Oktober 2018

Museum Berisikan Koleksi Makanan Yang Unik

Museum Berisikan Koleksi Makanan Yang Unik

Liputanmedansatu


Berita Kuliner - Berbicara soal museum yang biasanya indentik dengan lukisan, patung dan benda-benda bersejarah, kini hadir sebuah museum yang sangat unik untuk di kunjungi.

Disgusting adalah sebuah nama yang diberikan kepada meseum yang berada di Swedia yang di jadwalkan akan dibuka selama tiga bulan saja di akhir 31 Oktober 2018  hingga Januari 2019.

Museum ini memiliki banyak sekali macam makanan yang berbau dan menjijikkan mulai dari babi panggang dari Peru, penis banteng, keju yang dipenuhi ulat, tahu busuk dari China, hiu dari Islandia bahkan buah durian pun masuk ke dalam daftarnya.

Museum Berisikan Koleksi Makanan Yang Unik


Manurut Dr Samuel West, orang belakang Museum of Failure yang sangat populer di Helsingborg, Swedia, mengatakan kalau museum makanan jauh lebih unik dan menarik perhatian orang-orang dan jauh lebih interaktif.


Nantinya, sebagian besar pameran makanan menjijikan ini akan ditempatkan dalam toples penelitian medis untuk mengendapkan bau.

Sekitar setengah dari hidangan yang dipamerkan harus diganti setidaknya setiap hari, membuat museum menjadi mahal.


Bagi anda yang ingin menegtahui tentang museum ini, anda bisa datang langsung ke Disgusting Food Museum di Malmo, kota terbesar ketiga di Swedia dan anda harus membeli tiket masuk sebesar 16 Euro atau sebesar Rp.281 ribu untuk dewasa dan gratis untuk anak-anak

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.